PENTING!! Hal Yang Harus Diperhatikan Dalam pemasangan Perangkat Komputer
Untuk Mengindari hal-hal yang tidak diinginkan maka perlu memperhatikan hal hal sebagai berikut:
- Lakukan Pemeriksaan terhadap tegangan listrik yang ada apakah telah sesuai dengan komputer yang dimiliki misalnya 110,220 volt, namun untuk saat ini umunya tegangan listrik yang digunakan adalah 220, kesalahan dalam penyesuain ini dapat mengakibatkan terbakarnya power supply atau komponen lainnya.
- pilihlah kabel dengan ukuran standar yang direkomendasikan dalam pemakaian.
- telitilah apakah kabel-kabel yang digunakan ada yang cacat, terkelupas atau putus, sehingga dapat terjadinya korsleting.
- Jika menghendaki menggunakan stabilizer dan UPS maka usahakan arus listrik yang masuk pada komputer telah melalui stavolt/stabilizer.
- Hindari menyalakan komputer jika salah satu komponenya dalam keadaan basah.
- Gunakan Air Conditioner (AC). sebenarnya alat ini sangat bermanfaat untuk mengurangi panas dalam komputer.
-
"Terima Kasih telah membaca di blog saya, sampai jumpa diartikel berikutnya"